Jumat, 19 September 2014

INSTRUMEN EVALUASI PROGRAM INDIVIDUAL LEARNING PLANS (ILP) UNTUK KONSELOR



Nama                          : ………………………………
Instansi                       : ………………………………
Telepon                      : ………………………………
Alamat Instansi         : ………………………………

INSTRUMEN EVALUASI PERENCANAAN PENDIDIKAN
Rasional
Instrumen ini ini bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan layanan perencanaan pendidikan, yang dilaksanakan oleh konselor. Hasil jawaban instrumen ini tidak akan mempengaruhi kinerja anda sebagai konselor dan kerahasiannya akan dijamin seutuhnya. Jawablah dengan sejujur-jujurnya dan yang sesuai dengan keadaan anda.

Petunjuk
1.        Bacalah semua pertanyaan di bawah ini dan pilihlah salah satu dari empat alternatif jawaban yang paling sesuai dengan keadaan anda.
2.        Tulislah nama, nomor absen, dan kelas anda.
3.        Berilah tanda chek (√) pada tempat yang disediakan dengan menggunakan pedoman sebagai berikut :
TT          : Tidak Terlaksana
SBT       : Sebagian Terlaksana
ST          : Sepenuhnya Terlaksana
4.        Selamat mengerjakan.
No
Pernyataan
Jawaban
TT
SBT
ST
1
Merencanakan pertemuan dengan orang tua siswa untuk membahas tujuan study lanjtan siswa ke perguruan tinggi



2
Berkolaborasi dengan orang tua siswa dalam menetapkan tujuan study lanjutansiswa ke perguruan tinggi



3
Konselor bekerjasama dengan orang tua siswa menetapkan tujuan study lanjtan melalui perencanaan pemebalajaran individual



4
Konselor melakukan pemantuan terhadap study lanjutan siswa berdasarkan tujuan yang sudah ditetapkan



5
Konselor dengan orang tua memantau perkembangan study lanjutan siswa yang telah dirincanakan siswa



6
Konselor menggunakan data prestasi, bakat, minat, potensi dan kebiasaan  siswa sebagai bahan evaluasi atas upaya pengembangan perencanaan pendidikan siswa.



7
Konselor melakukan pemantuan atas upaya orang tua siswa dalam pengembangan study lanjutan  siswa ke perguruan tinggi



8
Konselor memberikan penjelesan mengenai perencanaan pembelajaran individual kepada orang tua siswa



9
Konselor menggunakan perencanaan pembelajaran individual dalam membantu perencanaan pendidikan siswa ke perguruan tinggi



10
Konselor dan orang tua siswa menggunakan hasil perencanaan pembelajaran individual siswa sebagai bahan pertimbangan dalam perencanaan pendidikan siswa ke perguruan tinggi



11
Merencanakan data apa saja yang dibutuhkan untuk perencanaan pendidikan  siswa ke perguruan tinggi dalam  perencanaan pembelajaran individual.



12
Konselor menyiapkan program perencanaan pembelajaran individual



13
Konselor mengaplikasikan program perencanaan pembelajaran individual



14
Konselor menginterpretasikan data yang diperoleh dari perencanaan pembelajaran individual untuk perencanaan pendidikan siswa ke perguruan tinggi



15
Konselor melakukan crosscek pada siswa berkaitan dengan data yang diperolehnya dari perencanaan pembelajaran individual



16
Konselor membuat rancangan program layanan informasi mengenai perguruan tinggi terkait study lanjutan siswa.



17
Konselor menggunakan papan informasi berkenaan dengan brosur tentang perguruan tinggi.



18
Konselor melaksanakan konseling individual kepada siswa agar siswa dapat berkunsultasi tentang informasi study lanjut ke perguruan tinggi..



19
Konselor menggunakan data hasil dari perencanaan pembelajaran individual untuk membuat layanan informasi study lanjutan ke perguruan tinggi .



20
Konselor memberikan layanan informasi study lanjutan ke perguruan tinggi  .



21
Konselor melakukan penilaian segera terhadap hasil layanan yang diberikan dalam perencanaan study lanjutan ke perguruan tinggi yang telah dilakukan siswa



22
Konselor melakukan penilaian jangka pendek terhadap hasil layanan yang diberikan dalam perencanaan study lanjutan ke perguruan tinggi yang telah dilakukan siswa



23
Konselor melakukan penilaian jangka panjang terhadap hasil layanan yang diberikan dalam perencanaan study lanjutan ke perguruan tinggi yang telah dilakukan siswa



24
Konselor melakukan evaluasi terhadap program perencanaan pembelajaran individual  yang digunakan dalam perencanaan study lanjutan siswa ke perguruan tinggi



25
Konselor melakukan penilaian terhadap program perencanaan pembelajaran individual yang digunakan dalam membantu siswa untuk perencanaan study lanjutan siswa ke perguruan tinggi



Tidak ada komentar:

Posting Komentar